Senin, 29 Februari 2016

Sekilas Mengenai Stang jepit dan Stang byson

Bicara soal stang motor memang terkadang setiap orang memiliki pendapat yang beda beda, hal itu dikarenakan setiap rider memiliki gaya berkendara sendiri-sendiri.  dengan dasar itulah, kecocokan suatu jenis stang dengan seorang rider tidak bisa dijadikan patokan bagi rider lain. sebagian rider banyak yang bingung memilih stang yang cocok buat berkendara, biasanya yang jadi pilihan banyak rider motor naked sport seperti v-ixion, cb150, atau yang lainnya adalah jenis stang jepit dan stang byson (gue gatau apa jenis stangnya, soalnya blok browsing, hehehe, , , ,). kali ini gue mau share pendapat gue soal kedua stang tersebut.


Stang Jepit
Jenis stang ini sudah tidak asing lagi bagi sebagian besar rider bahkan mungkin semua pecinta modifikasi motor udah tau semua soal jenis stang yang satu ini. sebenarnya kelebihan stang jepit sebagian besar hanya terdapat pada gaya saja, saat kita menggunakan stang jepit maka motor tunggangan kita akan terlihat lebih sporty dan keren. tetapi ada juga yang mengatakan kalo stang jepit enak buat menggilas tikungan, hal ini mungkin karena posisi stang yang langsung mengarah pada kedua shock depan motor. sedangkan dampak negatif dari pemakaian stang jepit adalah posisi rider yang akan lebih bungkuk yang otomatis akan menimbulkan nyeri sana sini apalagi kalo dipakai buat perjalanan jauh. tetapi mungkin hal itu bisa diatasai dengan memasang segitiga peninggi atau pun peninggi shock sekalipun.


Stang Byson
Jenis stang yang satu ini banyak digemari bagi pecandu touring, karena posisi rider saat memakai stang jenis ini tidak terlalu nunduk dan kesannya juga nyaman buat berkendara jarak jauh. hal itu mungkin dikarenakan bentuk stang byson yang panjang melebar, jadi posisi rider tidak terlau bertumpu pada stang saat berkendara. tapi kadang muncul masalah saat pemasangan stang jenis ini, yaitu kabel-kabel gas, rem dll kurang penjang atau mungkin ngepres, solusinya bisa gati kabel yang lebih panjang, atau terkadang ada rider yang maksaain kabel ori bawaan motor yang menurut ane itu kurang baik dan mengurangi kenyamanan saat berkendara, karena nanti bakalan muncul problema-problema lain. dan satu lagi, saat pemasangan stang byson dianjurkan memasang peninggi stang, agar lebih nyaman.

selanjutnya silakan tentukan pilihan agan agan mau pilih stang jenis apa, tapi kalo saya pribadi sih lebih cenderung milih stang ori bawaan pabrik hehe, ,  soalnya menurut ane stang ori itu udah disetting dan disesuaikan dengan jenis motor masing masing.

Related Posts:

  • Cara mencuci motor dengan baik dan benar          Cara mencuci motor dengan baik dan benar            Tanpa basa basi (karena ane bingung mau buat pembukaan gmna :v), langsung saj… Read More
  • Pemakaian oli mobil untuk motor Aman kah memakai oli mobil untuk motor ?      Pelumas pada mesin kendaraan adalah ibarat darah pada tubuh manusia. Secara teori makin bagus kualitasnya maka dapat menunjang performa mesin lebih baik … Read More
  • Sekilas Mengenai Kenalpot Racing Penggunaan knalpot racing pada motor standar sebenarnya tidak direkomendasikan, karena efek positifnya tidak banyak, malah lebih banyak efek negatif terutama masalah suara berisik yang bikin kesal tetangga. Hehehe. Kal… Read More
  • Oli motor Total Hi-perf v\:* {behavior:url(#default#VML);} o\:* {behavior:url(#default#VML);} w\:* {behavior:url(#default#VML);} .shape {behavior:url(#default#VML);}  Oli motor Total Hi-perf      Total Hi-perf, pe… Read More
  • Sekilas tentang ban tapak lebar dan ban tapak kecil Sekilas tentang ban tapak lebar dan ban tapak kecil      Ban memegang fungsi fital dari semua kendaraan yang bertugas sebagai penerus tenaga dari mesin,penyangga beban kendaraan dan juga penupang,men… Read More

1 komentar:

  1. Perkenalkan, saya dari tim kumpulbagi. Saya ingin tau, apakah kiranya anda berencana untuk mengoleksi files menggunakan hosting yang baru?
    Jika ya, silahkan kunjungi website ini www.kumpulbagi.com untuk info selengkapnya.

    Di sana anda bisa dengan bebas share dan mendowload foto-foto keluarga dan trip, music, video, filem dll dalam jumlah dan waktu yang tidak terbatas, setelah registrasi terlebih dahulu. Gratis :)

    BalasHapus

luvne.com resepkuekeringku.com desainrumahnya.com yayasanbabysitterku.com

Copyright © 2025 Automoze | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com | BTheme.net      Up ↑